MENGUKUR LUAS PETA (RESUME KE-4)

MENGUKUR LUAS PETA 

       PENGUKURAN KERANGKA HORIZONTAL 
Pengertian posisi horizontal dalam ilmu ukur tanah adalah tempat kedudukan titik dipermukaan bumu yang telah diproyeksikan terhadap suatu bidang datar tertentu yang besarannya ditentukan dengan koordinat kertesian bidang datar (absis dan ordinat) denga cara Ilmu Proyeksi Peta.

       DUA BESARAN YANG DITETAPKAN DALAM PENENTUAN POSISI
a. Jarak
  • jarak datar
  • jarak miring
b. Sudut
  • sudut mendatar
  • sudut miring
  • sudut jurusan 

Image result for komponen besaran sudut dan jarak peta
cara untuk menentukan jarak dan sudut

          METODE PENGUKURAN POSISI HORIZONTAL 
  • Penentuan Titik Tunggal
    1.    metode polar 
Image result for metode polar

          2. metode perpotongan kemuka 

dAC. Sin g = dAB. Sinb2
dBC.Sin g = dAB. Sinb1

          3. metode perpotongan kebelakang 


 perpotonga  ke belakang terdiri dari 2 metode, yaitu : 
      - Metode Colins. 
        Metode yang menggunakan satu lingkaran sebagai bentuk geometrik pembantu. 

metode collins


      - Metode Cassini. 
        Metode yang menggunakan dua lingkaran sebagai bentuk geometrik pembantu.

Related image
metode cassini

  • Penentuan Banyak Titik
       1. Metode Poligon 

penentuan posisi horizontal banyak titik dengan cara poligon, untuk pemetaan praktis sering dilakukan. dua contoh metode pengukuran poligon 
 a. poligon terbuka / poligon terikat dititik awal 

Image result for poligon terbuka
contoh poligon terbuka 
b. poligon tertutup / poligon terikat sempurna 

Image result for poligon tertutup
contoh poligon tertutup
        2. Metode tiangulasi 
metode ini biasa dilakukan untuk penentuan posisi kerangka horizontal pada daerah yang akan dipetakan, dengan persyaratan setiap titik yang akan ditentukan koordinatnya saling tampak.Prinsip pengukuran dengan metode triangulasi adalah pengukuran arah untuk mendapatkan besarnya sudut pada setiap titik yang akan ditentukan koordinat sudutnya. 

Image result for metode triangulasi
contoh metode triangulasi
        3. Metode Trilaterasi 
metode ini dilakukan untuk menentukan posisi kerangka horizontal pada daerah yang akan ditetapkan, dengan persyaratan setiap titik yang akan ditentukan koordinatnya saling tampak. Prinsi dasar pada metode triaterasi adalah pengukuran jarak antara setiap titik yang akan ditentukan koordinatnya.kemudian menghitung besarnya sudut pada setiap titik yang akan ditentukan koordinat selanjutnya dilakukan perhitungan pada metode triangulasi .

Image result for metode trilaterasi
contoh metode trilaterasi

        4. Metode Satelit (GPS)

Related image
skema penentuan posisi dengan GPS







Komentar

Postingan populer dari blog ini

TRIANGULASI DAN TRILATERASI

POLIGON TERBUKA DAN POLIGON TERTUTUP

PETA RTRWN